Beranda Tulang Bawang Bupati Winarti Hadiri Seminar Kesehatan dan Pemberdayaan Perempuan

Bupati Winarti Hadiri Seminar Kesehatan dan Pemberdayaan Perempuan

373
0

Lintaspost.com, Tulang Bawang – Dalam rangka meningkatkan kualitas hidup masyarakat Kabupaten Tulang Bawang.

Bupati Tulang Bawang Dr Hj Winarti SE.,MH menghadiri kegiatan seminar Kesehatan dan Pemberdayaan Perempuan yang diinisiasi oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Tulang Bawang dan Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak ( PP & PA) Kabupaten Tulang Bawang.

Acara ini dilaksankan di Balai Kampung Moris Jaya, Kecamatan Banjar Agung, Rabu (31/8/2022). (Apriyadi/Abdullah)

Facebook Comments Box